
Plt. Kasi Rehabilitasi beserta staf melaksanakan Monitoring dan Evaluasi pada lembaga komponen masyarakat (LRKM)di Yayasan Psikomedika Banjarmasin, Tujuan dari Monitoring ini adalah ;
- Mengidentifikasi masalah yang timbul agar langsung dapat diatasi
- Melakukan penilaian apakah pola kerja dan manajemen yang digunakan sudah tepat untuk mencapai tujuan kegiatan
- Mengetahui kaitan antara kegiatan dengan tujuan untuk memperoleh ukuran kemajuan; serta
- Menyesuaikan kegiatan dengan lingkungan yang berubah, tanpa menyimpang.
Kegiatan ini dilaksanakan tanggal 28 Agustus 2019.
Hasil ;
- Dari Hasil Monitoring dan Evaluasi ada 5 (lima) Pasien yang akan di rehabilitasi di Yayasan Psikomedika Banjarmasin yang sudah diberi Pelayanan dan akan di Kliem ke BNN Kota Banjarmasin.
- Pihak BNN Kota Banjarmasin sudah memberikan masukan tentang cara pengadministrasian dan Pengklieman pasien.